Pembinaan Olahraga Menembak Baby Elephant Shoot

merupakan suatu perkumpulan klub menembak yang berdiri sejak tanggal 20 Mei 2021 berlokasi di Jl. Krukah Selatan 8A No.7 Surabaya, sesuai salinan Akta Nomor 11 tanggal 19 November 2021 dengan NOMOR AHU-0014381.AH.01.07.TAHUN 2021

Membentuk karakter Professional seorang Atlit menembak yang mempunyai Dedikasi dan Integritas tinggi sampai Go Internasional

  • Memberikan Edukasi dan Pemahaman tentang Olahraga Menembak
  • Memberikan Pelatihan dan Pendidikan tentang Olahraga Menembak
  • Siraman Rohani
Olahraga menembak adalah suatu hobi atau bakat khusus yang dimilliki oleh seseorang dengan kesadaran untuk membangun manusia seutuhnya yang sehat jasmani dan rohani, maka olahraga menembak menjadi salah satu pilihan masyarakat yang memiliki bakat khusus, mengolah pikiran, ketepatan dan disiplin tinggi sehingga turut serta dalam menjaga kelestarian alam

Olahraga menembak merupakan salah satu olahraga Exclusive yang harus mendapat perhatian dan pengawasan khusus baik penggunaan alat dan tempat latian, karena olah raga ini sudah diatur dalam perundangan Republik Indonesia tentang Undang Undang Darurat

Didalam olahraga menembak ada 3 cabang perlombaan, seperti:
Tembak
Reaksi
Tembak
Sasaran
Tembak
Berburu
(Metal Sieluet)

Prioritas pembinaan dan pelatihan pada masyarakat sipil yang mempunyai bakat khusus didalam olahraga menembak sehingga menjadi Atlit yang Professional dan berprestasi di tingkat Nasional maupun Internasional

SYARAT DAN KETENTUAN MENJADI ANGGOTA BABY ELEPHANT SHOOT DAN KEPEMILIKAN SENJATA REPLIKA
  1. Warga Negara Indonesia
  2. Berbadan Sehat Jasmani dan Rohani
  3. Tunduk dan Patuh terhadap Pancasia dan UUD 1945
  4. Mematuhi semua peraturan perkumpulan Baby Elephant Shoot
  5. Menyertakan SKCK dari Kepolisian RI yang masih berlaku
  6. Mengisi Surat Pernyataan Diri
  7. Mengikuti latihan minimal 3x pertemuan
  8. Fotocopy KTP
  9. Foto diri 3x4
  10. Tertib Administrasi
SYARAT DAN KETENTUAN MENJADI ATLIT AAIPSC BABY ELEPHANT SHOOT
  1. Warga Negara Indonesia
  2. Berbadan Sehat Jasmani dan Rohani
  3. Tunduk dan Patuh terhadap Pancasia dan UUD 1945
  4. Mematuhi semua peraturan perkumpulan Baby Elephant Shoot
  5. Menyertakan SKCK dari Kepolisian RI yang masih berlaku
  6. Mengisi Surat Pernyataan Diri
  7. Fotocopy KTP
  8. Foto diri 3x4
  9. Tertib Administrasi

Latihan sebulan 10 kali pertemuan

Hari : Sabtu - Minggu - Senin

082131379175
babyelephantshoot
@babyelephantshoot